1. Peran Tanah dan Organisme Tanah Bagi Keberlangsungan Kehidupan
1.2 Peran Organisme Tanah

Petunjuk penggunaan (Klik disini untuk menutup!)
  1. Jika menemukan kata berwarna biru pada Gambar, Video dan Pertanyaan klik kata tersebut untuk langsung mengarahkan ke arah yang dimaksud.
  2. Kata Gambar, Video dan Pertanyaan tersebut akan berubah menjadi warna merah ketika sedang dibuka.


b). Pereaksi Kimia dalam Tanah

Bakteri yang terdapat di tanah terlibat dalam reaksi penguraian materi organik. Misalnya bakteri Nitrobacter yang terlibat dalam reaksi penguraian materi organik kompleks yang berasal dari sisa makhluk hidup menjadi nitrat, senyawa yang dibutuhkan oleh tumbuhan. Mikoriza, yaitu jamur yang mampu membantu tanaman untuk meningkatkan kemampuannya menyerap unsur hara berupa fosfor.